Prosedur Pemesanan

Untuk memastikan perjalanan wisata Anda berjalan lancar dan sesuai dengan harapan, kami telah menyusun prosedur pemesanan yang mudah dan transparan. Dengan mengikuti langkah-langkah berikut, Anda dapat memilih paket wisata yang paling sesuai dengan kebutuhan, melakukan pembayaran dengan aman, dan mempersiapkan perjalanan tanpa kendala. Kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik demi kenyamanan dan kepuasan Anda selama berwisata bersama kami.

1. Pilih Paket Wisata

Silakan pilih paket wisata yang sesuai dengan kebutuhan Anda melalui situs kami. Konsultasikan pilihan Anda dengan customer service Call Me Tour & Travel Malang untuk mendapatkan penjelasan lengkap mengenai rincian paket, termasuk biaya, fasilitas, serta destinasi yang tersedia.

2. Konsultasi dengan Customer Service

Penting untuk berkonsultasi dengan tim kami agar Anda memperoleh informasi yang jelas mengenai biaya per paket, jenis paket (Seperti 2D1N, 3D2N, paket keluarga, grup, perusahaan dan lain sebagainya), destinasi wisata terbaru, wahana, jenis armada, akomodasi, dan kuliner terbaik yang akan Anda dapatkan.

3. Penjadwalan dan Pengajuan Permintaan

Tim kami akan mencatat semua permintaan Anda dan menyusun jadwal perjalanan sesuai dengan preferensi Anda. Layanan kami beroperasi setiap hari dari pukul 08:00 hingga 20:00 WIB.

4. Konfirmasi Pemesanan

Setelah memilih paket wisata yang diinginkan, proses pemesanan dilakukan dengan cara berikut:

5. Konfirmasi Pembayaran

Setelah pembayaran selesai, harap segera konfirmasikan melalui kontak yang tersedia, baik melalui tombol WhatsApp di situs kami atau melalui laman Kontak Kami.